Persegi Panjang - Gudang Ilmu

Persegi Panjang - Gudang Ilmu - Hallo sahabat Gudang Ilmu, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Persegi Panjang - Gudang Ilmu, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel bangun datar, Artikel persegi panjang, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Persegi Panjang - Gudang Ilmu
link : Persegi Panjang - Gudang Ilmu

Baca juga


Persegi Panjang - Gudang Ilmu

Persegi Panjang adalah bangun geometri yang disusun dari empat titik yang tidak segaris dan dihubungkan antara yang satu dengan yang lain, serta sisi yang berhadapan sama panjang.

Sifat-sifat persegi panjang:
a. sudut-sudutnya sama besar, yaitu 90o
b. sisi-sisi yang berhadapan sama panjang
c. kedua diagonalnya saling membagi sama panjang

Contoh bangun persegi panjang:

persegi panjang

Bangun persegi panjang juga mempunyai :
a. Dua simetri lipat
b. Dua sumbu simetri
c. Dua sumbu simetri putar


Rumus Luas dan Keliling Persegi Panjang :
Keliling persegi panjang
Keliling = p + p + l + l
            = 2p + 2l
            = 2 ( p + l )
Luas persegi panjang
Luas = panjang x lebar
        = p x l

Keterangan:
- Luas disingkat dengan L
- Panjang disingkat dengan P
- Lebar disingkat dengan l

Contoh :
Carilah luas dan keliling bangun di bawah ini:
luas dan keliling persegi panjang
Jawab:
Luas = p x l
        = 12 x 4
        = 48 cm2

Keliling = 2 x ( p + l )
            = 2 x ( 12 + 4 )
            = 32 cm


Demikianlah Artikel Persegi Panjang - Gudang Ilmu

Sekianlah artikel Persegi Panjang - Gudang Ilmu kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Persegi Panjang - Gudang Ilmu dengan alamat link https://dewokganteng.blogspot.com/2014/06/persegi-panjang-gudang-ilmu.html

0 Response to "Persegi Panjang - Gudang Ilmu"

Posting Komentar